-->
BADAN HUKUM " PT METRO MEDIA INDONESIA >>> AKT NO.13 TGL. 21-08-2018 SK. KEMENKUMHAM RI NO.AHU-0040828.AH.01.01. TGL. 29-08-2018 >>> Alamat Kantor Redaksi Jalan Yusuf Kallah No 31 Makassar



Jumat, Mei 27, 2022

Akibat Cuaca Ekstrim,Angin Puting Beliung Menenggelamkan Kapal Nelayan di Kabupaten Barru

Akibat Cuaca Ekstrim,Angin Puting Beliung Menenggelamkan Kapal Nelayan di Kabupaten Barru

METRO ONLINE,BARRU-Kapal Nelayan CABAR(Cahaya Barru) yang mengalami nasib naas tersebut milik Syarifuddin(Kone)warga Sumpang Binangae,karam di perairan dekat pulau Putianging dan seluruh ABK yang berjumlah 6 orang berhasil dievakuasi sedangkan kapal milik Syaripuddin alias Kone tersebut warga jalan Titang, Kelurahan Sumpang Binangae, Kecamatan Barru tenggelam kedasar laut.Kamis,26/05/2022

Ke-6 ABK Kapal Bagang tersebut terselamatkan sekitar pukul 08.00 pagi hari setelah terbawah Arus Deras Kepulau Bakki Dekat Pare pare 

Terkait musibah kapal nelayan tenggelam milik Syaripuddin, Lurah Sumpang Binangae Abd. Azis, S.Sos yang dihubungi pada Jumat (27/5/2022) mengatakan bahwa baru saja pihaknya menerima laporan langsung dari pemilik kapal tentang musibah ini.

"Kapal Bagang milik warga kami atas nama Syarifuddin alias Kone yang berlayar di perairan Barru tenggelam sekitar jam 19.00 Wita malam usai dihantam badai dengan kecepatan tinggi, kami bersyukur seluruh ABK berhasil selamat. Namun kerugian ditaksir Miliaran Rupiah.


Muh.Arsyad(Metro Online)

Berita Terkait

Berita Lainnya

© Copyright 2019 METRO ONLINE | All Right Reserved